A. PENGERTIAN ALJABAR
Aljabar adlah bentuk persamaan yang terdiri dari variabel dan kostanta yang dihubungkan dengan tanda operasi hitung serta tidak menggunakan tanda sama dengan.
Contoh bentuk aljabar:
1. 3x + 2
2. x - 4
B. OPERASI PADA BENTUK ALJABAR
a. Penjumlahan dan pengurangan
contoh:
8x+4y-2x+3y-5=...?
8x-2x+4y+3y-5
6x+7y-5
b.perkalian
contoh:
axb=ab
c.pembagian
contoh:
8a : 2a = 4
d.sifat distributif
contoh: 2(x+y+z) = 2x+2y+2z
Thursday, August 29, 2013
Home »
» ALJABAR
ALJABAR
August 29, 2013
No comments
0 comments:
Post a Comment
Silakan Komentar dengan Bijak dan Santun